Creating Files & Directories
Last updated
Was this helpful?
Last updated
Was this helpful?
Kali ini kita akan mempelajari tentang bagaimana cara membuat sebuah atau banyak file/direktori sekaligus.
Dengan perintah touch
kita bisa membuat file kosong.
Kita juga bisa membuat banyak file sekaligus, seperti berikut:
Perintah cp
bisa digunakan untuk menyalin sebuah file atau direktori.
Perintah mkdir
digunakan untuk membuat direktori.
Untuk mempelajari lebih lanjut tentang perintah touch
, Anda bisa membaca .
Kita juga bisa membuat sebuah file menggunakan teks editor. vi
adalah teks editor yang ada secara default pada Linux. Untuk lebih jelasnya, vi
akan dibahas secara khusus pada .